Text
Benda Sisa Ruang Angkasa : Sebuah Buku Tentang Komet, Asteroid, dan Meteroid
Buku pengetahuan tentang apa dan bagaimana benda yang ada di ruang angkasa terutama benda yang di sebut benda sisa ruang angkasa. Bongkahan batuan, debu, dan es terdapat di ruang angkasa. Bongkahan ini adalah komet, asteroid, dan meteorid yang mengorbit matahari seperti planet. Temukan apa saja yang akan terjadi jika benda sisa ruang angkasa ini berhenti mengorbit. Buku dilengkapi ilustrasi yang menarik.
| B2013005277 | 520.7 DAN b | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain